Sumatif Akhir Semester Ganjil Tapel 2024/2025

Kamis, 5 Desember 2024 Anak-anak SMP Negeri 2 Mojokerto mulai mengikuti Sumatif Akhir Semester. Hari pertama, mereka mengikuti SAS untuk mata pelajaran IPA dan Bahasa Jawa. Peserta didik mengerjakan soal berbentuk pilihan ganda di hape masing-masing lewat aplikasi Safe Exam Browser (SEB)…

0 Comments

SOSIALISASI PENCEGAHAN KEKERASAN TERHADAP ANAK

Senin, 2 Desember 2024 Siswa-siswi SMPN 2 Kota Mojokerto mengikuti sosialisasi pencegahan kekerasan terhadap anak. Sosialisasi tersebut difasilitasi oleh Tim Pendamping Kekerasan Terhadap Anak yang beranggotakan Pengurus Dharma Wanita (DWP) Kota Mojokerto dan Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kota Mojokerto. ibu-ibu Dharma Wanita…

0 Comments

Seminar Kesehatan Memperingati HUT KORPRI Ke-53

Kamis, 28 November 2024 Siswa-siswi SMP Negeri 2 Mojokerto mengikuti acara seminar kesehatan Hari Ulang Tahun Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Ke-53 dan HUT RSUD Kota Mojokerto Ke-12. Seminar ini bertujuan untuk meningkatkan wawasan kesehatan masyarakat, khususnya siswa, dan mempererat sinergi antarinstansi…

0 Comments

Hari Kelimabelas P5 SPENDA

Jumat, 22 November 2024 Puncak acara P5 Kelas 7 "Bangunlah Jiwa dan Raganya" yakni gelar karya dari peserta didik. Anak-anak secara berkelompok menampilkan parade baris-berbaris dengan gerakan bervariasi juga yel-yel meriah. Ada yang memakai kostum berbalut kain jarik dan berblangkon. Ada yang…

0 Comments